Menu

Mode Gelap
Inilah Jadwal Streaming Channel Youtobe Pesantren Al Baqiyatussholihat Puasa 2024 : Almanak Cibogo Tetapkan Selasa Awal Puasa Ngaji Pasaran Bulan Ramadhan di Ponpes Al Baqiyatussholihat Resmi Dibuka Sambut Ramadhan, Pesantren Al Baqiyatussholihat Adakan Pengajian Kilatan (Pasaran) Malam Nisyfu Sya’ban Di Pesantren Al Baqiyatussholihat Keistimewaan Malam Nisfu Sya’ban

Berita

Hari Ke Tiga MPLS SMPIT Dan SMAIT KHR Ma’mun Nawawi

badge-check


					Hari Ke Tiga MPLS SMPIT Dan SMAIT KHR Ma’mun Nawawi Perbesar

Albaq.or.id – Rabu, (18/07/24). Melanjutkan kembali kegiatan MPLS hari ke tiga. Sama seperti kemarin, hari ini pun diawali dengan sholat duha berjama’ah (08:00-08:30), lalu lanjut Ice Breaking (08:30-09:00), setelah itu langsung mengunjungi setiap pos yang telah ditentukan. Semuanya dipandu dan diarahkan oleh OSIS beserta panitia MPLS.

Pos pertama di halaman luar kebun, yang diisi oleh Ustadz Ahmad Sadeli, menjelaskan tentang materi “Kepemimpinan”. Untuk pos dua, berlokasi di dekat gerbang masuk kebun. Materi diisi oleh Bu Marlina, mengenai ekstrakurikuler “English Club'”. Pada pos ke tiga, materi disampaikan oleh Ustadz Adi Nurmanto, yang lokasinya di samping gerbang besar utama parkiran kebun, membahas materi “Biografi Mama KHR. Ma’mun Nawawi”.

Beranjak ke pos yang ke empat, berlokasi di tengah lapangan kebun, materi dibawakan oleh Ustadz Azmi mengenai ekstrakurikuler “Futsal”. Dan beralih ke pos yang ke lima, berlokasi di lapangan ke dua kebun, materinya disampaikan oleh Bu Windi, tentang “Kepesantrenan” Terakhir, pos ke enam berlokasi di dekat gerbang utama kebun (gerbang parkiran), yang dikomandoi oleh Ustadz Maulana, yakni gems pos terakhir.

Kegiatan berjalan sangat mengesankan. Penuh canda dan tawa, namun tetap menambah wawasan dan menjunjung tinggi adab, baik sesama teman maupun kakak kelas, terutama kepada guru.

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Peringatan Isro Mi’Raj Nabi Besar Muhammad SAW Di Pondok Pesantren Al-Baqiyatussholihat

27 Januari 2025 - 21:57

Pelantikan OSIS SMPIT KHR Ma’mun Nawawi periode 2024/2025

1 Desember 2024 - 11:51

Pelaksanaan Upacara Hari Guru Nasional 2024 Di Pondok Pesantren Al-Baqiyatussholihat

28 November 2024 - 11:14

Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) OSIS SMPIT dan SMAIT KHR. Ma’mun Nawawi

24 November 2024 - 22:37

Inilah Para Pemenang Dalam Musabaqoh HSN Pesantren Al Baqiyatussholihat 2024

7 November 2024 - 21:30

Trending di Berita